Search
Now showing items 1-5 of 5
EFEKTIVITAS TERAPI REMINISCENCE TERHADAP SKOR SELF-ESTEEM PADA LANSIA DI DAERAH PASCA BENCANA
(FKIK UMY, 2014-01-20)
Pembangunan nasional dalam pelayanan kesehatan membawa dampak pada peningkatan usia harapan hidup dan kualitas hidup penduduk di Indonesia khususnya lansia. Yogyakarta merupakan wilayah yang memiliki jumlah lansia paling ...
HUBUNGAN BERAT BADAN TERHADAP HIPERTENSI DAN PENGARUH SENAM BUGAR DALAM PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA
(FKIK, 2014-05-02)
Hipertensi dapat terjadi dari berbagai faktor, diantaranya yaitu gaya hidup dan pola makan. Hipertensi juga dapat terjadi akibat obstruksi pada arteri dan kelemahan otot jantung untuk memompa darah. Penyebab dari itu semua ...
EFEKTIVITAS KEGIATAN BERMAIN (PLAY ACTIVITY) TERHADAP SKOR DEPRESI PADA LANSIA DI DAERAH PASKA BENCANA
(FKIK UMY, 2014-04-03)
Lansia dipandang sebagai kelompok masyarakat yang beresiko mengalami gangguan kesehatan, termasuk masalah kesehatan jiwa, termasuk gangguan depresi. Indonesia yang merupakan negara berkembang sekaligus negara yang rawan ...
HUBUNGAN STRES TERHADAP HIPERTENSI DAN PENGARUH SENAM BUGAR LANSIA DALAM MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA
(FKIK, 2014-05-02)
Hipertensi dapat terjadi dari berbagai faktor, diantaranya yaitu stress, gaya hidup dan pola makan. Hipertensi juga dapat terjadi akibat pada arteri dan kelemahan otot jantung untuk mempompa darah. Penyebab dari itu semua ...
EFEKTIVITAS KEGIATAN BERMAIN (PLAY ACTIVITY) TERHADAP SKOR KECEMASAN PADA LANJUT USIA PASKA BENCANA
(FKIK, 2014-04-03)
Bencana alam, suatu peristiwa yang tidak dapat diprediksi , dapat menimbulkan banyak dampak terhadap manusia baik dari bidang material maupun bidang psikologis, salah satunya adalah kecemasan. Dari sejumlah korban, lansia ...