Show simple item record

dc.contributor.advisorRAHMAWATI, DIAN EKA
dc.contributor.authorNABILLA, DARA
dc.date.accessioned2018-10-15T06:02:29Z
dc.date.available2018-10-15T06:02:29Z
dc.date.issued2018-04
dc.identifier.urihttp://repository.umy.ac.id/handle/123456789/22086
dc.descriptionKepala Desa Selomartani, Ibu Nur Widayati, SH merupakan Kepala Desa Perempuan yang sudah menjabat selama tiga kali periode. Ini berarti masyarakat telah mempercayakan kepemimpinannya untuk melaksanakan otonomi desa. Latar belakang masalah ini adalah Bagaimana Kepemimpinan Kepala Desa Perempuan di desa Selomartani, Kecamatan Kalasan, Kabupaten Sleman tahun 2015-2018. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Kepemimpinan Kepala Desa Perempuan di desa Selomartani, Kecamatan Kalasan, Kabupaten Sleman tahun 2015-2018. Metode penelitian yang digunakan adalah Kualitatif yaitu penelitian yang menjelaskan permasalahan penelitian yang didasarkan pada data verbal dan tidak menggunakan angkaangka untuk ditarik kesimpulan dan pada umumnya menuturkan dan menafsirkan data yang ada Penelitian kualitatif ini yaitu ingin melakukan penelitian secara mendalam bukan dengan hasil angka, melainkan dengan hasil dari wawancara dengan narasumber, dokumen-dokumen, catatan dan observasi di lapangan. Kesimpulannya adalah kepemimpinan Nur Widayati, SH sebagai kepala desa Selomartani dalam memimpin telah berhasil berdasarkan cara dalam memimpin yang isinya sesuai indikator yaitu pengontrolan diri, kemampuan komunikasi, visi dan mencari inovasi, empati, pengambilan keputusan, dekat dengan bawahan dan menyemangati jiwa memberi motivasi. Kepemimpinan yang paling berpengaruh adalah kemampuan komunikasi yang menjadi kunci karena tanpa adanya komunikasi pengambilan keputusan dan memberikan motivasi tidak dapat direalisasikan, empati dan pengontrolan diri tidak bisa dirasakan, tidak dekat dengan bawahan maka inovasi tidak bisa dikembangkan. Maka dari itu, tanpa adanya komunikasi yang baik pemimpin tidak mungkin bisa memimpin dengan baik kepada masyarakat maupun perangkat desa.en_US
dc.description.abstractKepala Desa Selomartani, Ibu Nur Widayati, SH merupakan Kepala Desa Perempuan yang sudah menjabat selama tiga kali periode. Ini berarti masyarakat telah mempercayakan kepemimpinannya untuk melaksanakan otonomi desa. Latar belakang masalah ini adalah Bagaimana Kepemimpinan Kepala Desa Perempuan di desa Selomartani, Kecamatan Kalasan, Kabupaten Sleman tahun 2015-2018. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Kepemimpinan Kepala Desa Perempuan di desa Selomartani, Kecamatan Kalasan, Kabupaten Sleman tahun 2015-2018. Metode penelitian yang digunakan adalah Kualitatif yaitu penelitian yang menjelaskan permasalahan penelitian yang didasarkan pada data verbal dan tidak menggunakan angkaangka untuk ditarik kesimpulan dan pada umumnya menuturkan dan menafsirkan data yang ada Penelitian kualitatif ini yaitu ingin melakukan penelitian secara mendalam bukan dengan hasil angka, melainkan dengan hasil dari wawancara dengan narasumber, dokumen-dokumen, catatan dan observasi di lapangan. Kesimpulannya adalah kepemimpinan Nur Widayati, SH sebagai kepala desa Selomartani dalam memimpin telah berhasil berdasarkan cara dalam memimpin yang isinya sesuai indikator yaitu pengontrolan diri, kemampuan komunikasi, visi dan mencari inovasi, empati, pengambilan keputusan, dekat dengan bawahan dan menyemangati jiwa memberi motivasi. Kepemimpinan yang paling berpengaruh adalah kemampuan komunikasi yang menjadi kunci karena tanpa adanya komunikasi pengambilan keputusan dan memberikan motivasi tidak dapat direalisasikan, empati dan pengontrolan diri tidak bisa dirasakan, tidak dekat dengan bawahan maka inovasi tidak bisa dikembangkan. Maka dari itu, tanpa adanya komunikasi yang baik pemimpin tidak mungkin bisa memimpin dengan baik kepada masyarakat maupun perangkat desa.en_US
dc.publisherFAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTAen_US
dc.subjectkepemimpinan, kepemimpinan perempuan, kepala desa perempuanen_US
dc.titleKEPEMIMPINAN KEPALA DESA PEREMPUAN DI DESA SELOMARTANI KECAMATAN KALASAN KABUPATEN SLEMAN TAHUN 2015-2018en_US
dc.typeThesisen_US


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record