dc.description | Latarbelakang: Mutu pelayanan kesehatan merupakan tingkat
kesempurnaan pelayanan kesehatan yang diselenggarakan sesuai dengan
kode etik dan standar pelayanan yang ditetapkan, sehingga menimbulkan
kepuasan bagi setiap pasien. Metode: Penelitian mix method dengan desain
studi kasus. Sampel kuantitatif adalah kuesioner (Maret - April 2017, n=9).
Sampel kualitatif adalah dokter spesialis paru, perawat, ahli gizi dan orangorang
yang terlibat dalam pemenuhan kepuasan pasien dengan teknik quote
sampling. Hasil dan Pembahasan: Aspek Input : Terdapat Kepuasan pasien
Rawat Inap di Rumah Sakit Respira Yogyakarta, Rumah Sakit Respira
Yogyakarta ikut berperan dalam mutu pelayanan kesehatan, Jumlah
peralatan di Instalasi RawatInap Yogyakarta sesuai dengan kebutuhan
pasien, baik secara kualitas maupun kuantitas. Aspek Proses: Pengembangan
kepuasan pasien telah melibatkan Tim mutu pelayanan kesehatan, Masih
terdapat hambatan dalam pemenuhan kepuasan pasien diantaranya yaitu
Survey kepuasan tidak rutin, Pengetahuan yang tidak merata, Kurangnya
ownership, Kurangnya attitude, evaluasi kepuasan pasien tidak dilakukan
secara rutin, Aspek Output: pasien merasa puas terhadap pelayanan di
Rumah Sakit RespiraYogyakarta. Kesimpulan dan saran: Menambah
dokter Spesialis, karena di RS Respira hanya mempunyai 1 Dokter
spelisialis Paru saja, Dokter diharapkan memberikan penjelasan penyakit
terhadap pasien mengenai diagnosis penyakitnya.
Kata Kunci : kepuasan pasien, mutu pelayanan, PPOK | en_US |
dc.description.abstract | TRACT
Background:Health service quality is the level of perfection of health
services that organized in accordance with the code of ethics and service
standards, so as to give satisfaction for each patient. Method: Research mix
method with case study design. Quantitative samples are questionnaires
(March - April 2017, n = 9). Qualitative samples are lung specialists,
nurses, nutritionists and people who are involved in patient satisfaction with
purposive sampling technique.Results and Discussion: Aspect Input: There
is inpatients satisfaction at RS Respira Yogyakarta. This hospital takes a
role in the quality of health services. One way is to provide the amount of
equipment in Inpatient Installation according to the needs of patients, both
in quality and quantity. Process: Development of patient satisfaction has
involved the health service quality team.There are still obstacles in fulfilling
patient satisfaction including non-routine satisfaction surveys, uneven
knowledge, lack of ownership, low of Proffesional, evaluation of patient
satisfaction is not done routinely. Output aspects: patients feel satisfied with
service at RS Respira Yogyakarta. Conclusions and suggestions: Adding a
specialist doctorbecause RS Respira Yogyakarta only has a Lung specialist
doctor. The doctor is expected to provide an explanation of the disease to the
patient regarding the diagnosis of the disease.
Keywords: patient satisfaction, service quality, COPD | en_US |