Show simple item record

dc.contributor.authorMAZIYYAH, NURUL
dc.date.accessioned2016-09-30T13:01:05Z
dc.date.available2016-09-30T13:01:05Z
dc.date.issued2015
dc.identifier.urihttp://repository.umy.ac.id/handle/123456789/4169
dc.description.abstractMasyarakat Indonesia saat ini sudah mulai terbiasa dengan penggunaan berbagai jenis obat obatan dengan tujuan menyembuhkan penyakit, mengontrol, ataupun sebagai suplemen untuk menunjang aktifitas sehari hari. Hal ini dapat disebabkan oleh berbagai faktor seperti perkembangan penyakit, produksi berbagai jenis obat - obatan dan suplemen serta mulai diberlakukannya jaminan kesehatan nasional yang memungkinkan masyarakat mendapatkan akses yang lebih mudah untuk mendapatkan pengobatan. Perkembang an tersebut menimbulkan berbagai dampak positif maupun negatif. Dampak positif yang dapat terlihat adalah semakin banyaknya masyarakat yang mulai p eduli terhadap kesehatan dengan memeriksakan diri ke tempat - tempat pelayanan kesehatan. Sedangkan dampak nega tif yang mungkin timbul dengan meningkatnya penggunaan obat di masyarakat adalah kesalahan dalam menggunakan hingga membuang limbah obat. Hal ini dapat terjadi karena kurangnya pengetahuan dan informasi yang disampaikan kepada masyarakat terkait penggunaan obat yang baik dan benar. Kesalahan dalam penggunaan obat dapat menyebabkan kerugian baik bagi masyarakat maupun bagi lingkungan.
dc.titlePENYULUHAN PENGGUNAAN OBAT YANG BENAR (DAGUSIBU) DI PADUKUHAN BAKALAN, MLATI, SLEMAN, YOGYAKARTAen_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record