Show simple item record

dc.contributor.authorAZIZ, ZUHDAN
dc.contributor.authorNURJANAH, ADHIANTY
dc.date.accessioned2016-10-14T02:49:13Z
dc.date.available2016-10-14T02:49:13Z
dc.date.issued2014-09
dc.identifier.urihttp://repository.umy.ac.id/handle/123456789/5120
dc.descriptionSetelah menjalani proses kegiatan KKN ini selama sebulan penuh, kami merasa kegiatan KKN ini merupakan sebuah kegiatan wajib yang harus didapatkan oleh para mahasiswa calon-calon sarjanawan. Kegiatan KKN ini mengajarkan kami banyak hal tentang kehidupan bermasyarakat dan permasalahan nyata yang kompleks yang akan dihadapi kelak ketika kami terjun langsung ke dalam kehidupan tersebut. Sehingga pelajaran-pelajaran yang didapatkan pada kegiatan KKN ini merupakan bekal utama kami nantinya untuk dapat hidup membaur dengan masyarakat di tempat kami berada. Salah satu poin penting yang kami dapatkan ialah setinggi apapun ilmu yang kita pelajari, namun jika tidak diikuti dengan sikap sopan santun atau attitude yang baik, maka kita tidak akan menjadi sesuatu yang berharga dalam kehidupan bermasyarakat tersebut. Seperti halnya pada masyarakat di padukuhan Ngawen yang sangat menjunjung norma-norma sosial yang tinggi dalam kehidupan bermasyarakatnya. Permasalahan yang terdapat dalam kelompok pengrajin kuningan Kube Sampurna merupakan salah satu gambaran contoh permasalahan yang akan kami hadapi nantinya. Sehingga disinilah peran kita sebagai seorang sarjanawan untuk dapat memberikan pemecahan-pemecahan masalah yang bermanfaat bagi masyarakat sekitar. Dari sini kami belajar langsung bagaimana cara untuk mengembangkan sebuah bisnis atau usaha agar bisa tumbuh dan menjadi besar. Apa yang saja yang dibutuhkan dan bagaimana cara untuk mendapatkannya, menjadi masalah dasar yang kami temukan. Selain itu, kami juga melihat langsung bagaimana pentingnya media untuk kemajuan sebuah usaha. Apalagi di era yang serba modern ini, penggunaan media untuk alat promosi bukanlah sesuatu yang baru lagi. Karena setelah proses produksi selesai, yang paling dibutuhkan kemudian adalah bagaimana cara untuk memasarkan produk tersebut. Namun di luar itu semua, hal lain yang juga dibutuhkan untuk mengembangkan usaha yaitu kekreatifitasan dan inovasi-inovasi untuk menghasilkan produk-produk yang menarik dan berguna bagi para konsumen, sehingga produk-produk yang dihasilkan bisa laku di pasaran. bahwa untuk menjadikan usaha kita lancar maka dibutuhkan kesungguhan dan kemauan untuk saling berbagi. Kepercayaan dan keyanikinan untuk sukses dengan usaha bersama. 27 Dalam kegiatan KKN Tematik kami ini, meskipun yang menjadi fokus utama kami adalah pada kelompok pengrajin kuningan Kube Sampurna, namun keakraban yang terjalin tidak hanya dengan kelompok tersebut tetapi juga dengan keseluruhan masyarakat Ngawen. Karena meskipun program pokok yang kami buat ditujukan kepada pengembangan desa wisata kuningan dimana kelompok pengrajin kuningan Kube Sampurna menjadi fokus utama dalam kegiatan KKN kami kali ini, namun juga ada beberapa program bantu yang kami laksanakan untuk masyarakat Ngawen secara umum. Sehingga kami berharap keberadaan kami dalam kegiatan KKN kali ini mampu memberikan kontribusi langsung terhadap masyarakat Ngawen khususnya kelompok pengrajin kuningan Kube Sampurna.en_US
dc.description.abstractSetelah menjalani proses kegiatan KKN ini selama sebulan penuh, kami merasa kegiatan KKN ini merupakan sebuah kegiatan wajib yang harus didapatkan oleh para mahasiswa calon-calon sarjanawan. Kegiatan KKN ini mengajarkan kami banyak hal tentang kehidupan bermasyarakat dan permasalahan nyata yang kompleks yang akan dihadapi kelak ketika kami terjun langsung ke dalam kehidupan tersebut. Sehingga pelajaran-pelajaran yang didapatkan pada kegiatan KKN ini merupakan bekal utama kami nantinya untuk dapat hidup membaur dengan masyarakat di tempat kami berada. Salah satu poin penting yang kami dapatkan ialah setinggi apapun ilmu yang kita pelajari, namun jika tidak diikuti dengan sikap sopan santun atau attitude yang baik, maka kita tidak akan menjadi sesuatu yang berharga dalam kehidupan bermasyarakat tersebut. Seperti halnya pada masyarakat di padukuhan Ngawen yang sangat menjunjung norma-norma sosial yang tinggi dalam kehidupan bermasyarakatnya. Permasalahan yang terdapat dalam kelompok pengrajin kuningan Kube Sampurna merupakan salah satu gambaran contoh permasalahan yang akan kami hadapi nantinya. Sehingga disinilah peran kita sebagai seorang sarjanawan untuk dapat memberikan pemecahan-pemecahan masalah yang bermanfaat bagi masyarakat sekitar. Dari sini kami belajar langsung bagaimana cara untuk mengembangkan sebuah bisnis atau usaha agar bisa tumbuh dan menjadi besar. Apa yang saja yang dibutuhkan dan bagaimana cara untuk mendapatkannya, menjadi masalah dasar yang kami temukan. Selain itu, kami juga melihat langsung bagaimana pentingnya media untuk kemajuan sebuah usaha. Apalagi di era yang serba modern ini, penggunaan media untuk alat promosi bukanlah sesuatu yang baru lagi. Karena setelah proses produksi selesai, yang paling dibutuhkan kemudian adalah bagaimana cara untuk memasarkan produk tersebut. Namun di luar itu semua, hal lain yang juga dibutuhkan untuk mengembangkan usaha yaitu kekreatifitasan dan inovasi-inovasi untuk menghasilkan produk-produk yang menarik dan berguna bagi para konsumen, sehingga produk-produk yang dihasilkan bisa laku di pasaran. bahwa untuk menjadikan usaha kita lancar maka dibutuhkan kesungguhan dan kemauan untuk saling berbagi. Kepercayaan dan keyanikinan untuk sukses dengan usaha bersama. 27 Dalam kegiatan KKN Tematik kami ini, meskipun yang menjadi fokus utama kami adalah pada kelompok pengrajin kuningan Kube Sampurna, namun keakraban yang terjalin tidak hanya dengan kelompok tersebut tetapi juga dengan keseluruhan masyarakat Ngawen. Karena meskipun program pokok yang kami buat ditujukan kepada pengembangan desa wisata kuningan dimana kelompok pengrajin kuningan Kube Sampurna menjadi fokus utama dalam kegiatan KKN kami kali ini, namun juga ada beberapa program bantu yang kami laksanakan untuk masyarakat Ngawen secara umum. Sehingga kami berharap keberadaan kami dalam kegiatan KKN kali ini mampu memberikan kontribusi langsung terhadap masyarakat Ngawen khususnya kelompok pengrajin kuningan Kube Sampurna.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTAen_US
dc.subjectPENGEMBANGAN POTENSI DUSUN NGAWEN MENUJU KAMPUNG KERAJINAN KUNINGANen_US
dc.titlePENGEMBANGAN POTENSI DUSUN NGAWEN MENUJU KAMPUNG KERAJINAN KUNINGANen_US
dc.typeWorking Paperen_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record