dc.contributor.author | FATHURRAHMAN, AYIEF | |
dc.date.accessioned | 2016-09-08T16:24:19Z | |
dc.date.available | 2016-09-08T16:24:19Z | |
dc.date.issued | 2010 | |
dc.identifier.uri | http://repository.umy.ac.id/handle/123456789/1381 | |
dc.description.abstract | Filsafat Ilmu sebagai sebuah metode pengelaborasian karakteristik disiplin ilmiah (scientific discipline) dan bagaimana cara memperolehnya (epistimic), menjadi hal yang sangat mungkin untuk dijadikan salah satu referensi dasar di samping referensi fundamental (Alquran dan Sunah) sebagai pengembangan ekonomi Islam. Hal ini mengingat ekonomi Islam baik secara substantif maupun historis juga bagian dari ilmu pengetahuan yang berkembang dan dinamis di atas rute perjalanan realitas yang mengitarinya. | |
dc.subject | Filsafat Ilmu, Ekonomi Islam, Nalar Islami | |
dc.title | PROSPEK PENGEMBANGAN ILMU EKONOMI ISLAM DI INDONESIA DALAM PRESPEKTIF FILSAFAT ILMU (SEBUAH KAJIAN EPISTEMIK) | |