LESSON STUDY BERBASIS SEKOLAH (LSBS) DI SMP NEGERI 1 BANGUNTAPAN BANTUL UNTUK MENINGKATAKN KUALITAS GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Abstract
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dengan adanya LSBS di SMP Negeri 1 Banguntapan terdapat peningkatan hasil belajar siswa khususya hasil Ujian Nasional dan UASBN PAI. Selain itu, sikap terbuka guru termasuk guru PAI terhadap masukan dalam perbaikan proses pembelajaran mulai terbentuk. Kendalanya ialah timbulnya kejenuhan guru peserta LSBS termasuk guru PAI karena berulangnya pelaksanaan LSBS dari satu guru ke guru yang lain.