OPTIMISASI KONFIGURASI JARINGAN DISTRIBUSI DENGAN INTEGRASI PEMBANGKIT TERSEBAR ENERGI TERBARUKAN BERBASIS ALGORITMA CERDAS CLONAL SELECTION IMMUNE SYSTEM
Abstract
Berisi tentang penelitian yang bertujuan untuk : Melakukan kajian aliran daya dan tegangan beban pada sistem distribusi daya listrik standar IEEE 33 bus dan PLN UPJ Bantul 60 bus;
Meminimalkan rugi-rugi daya listrik dengan rekonfigurasi jaringan distribusi yang optimal menggunakan algoritma cerdas Artificial Immune System tipe Clonal Selection;
Menghitung efisiensi jaringan dan menguji unjuk kerja algoritma cerdas AIS-CS;
Memberikan rekomendasi kepada perusahaan pengelola jaringan distribusi berupa penerapan metode yang diusulkan guna meningkatkan performa sistem distribusi.