Show simple item record

dc.contributor.advisorKHILMIYAH, AKIF
dc.contributor.authorLESTARI, NINDA PUTRI
dc.contributor.author.
dc.date.accessioned2019-02-12T05:51:08Z
dc.date.available2019-02-12T05:51:08Z
dc.date.issued2018
dc.identifier.urihttp://repository.umy.ac.id/handle/123456789/24371
dc.descriptionTujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1) Latar belakang terbentuknya program home visit di SD Muhammadiyah Pakel, 2) Kesiapan guru, siswa, orangtua, dan sarana dalam pelaksanaan program home visit di SD Muhammadiyah Pakel, 3) Proses pelaksanaan program home visit di SD Muhammadiyah Pakel, 4) Keberhasilan program home visit di SD Muhammadiyah Pakel. Penelitian ini merupakan jenis penelitian evaluatifekspos fakto(ex-pose facto evaluation research). Menggunakan pendekatan penelitian kualitatif dan kuantitatif (mixed method research), dengan model penelitian CIPP. Data dikumpulkan dengan cara observasi, wawancara, dokumentasi, serta angket. Analisis kualitatif dilakukan dengan cara reduksi data, penyajian data dan kesimpulan atau verifikasi. Sedangkan analisis kuantitatif menggunakan teknik deskriptif kuantitatif. Setelah dilakukan analisis data, maka diperoleh hasil penelitian sebagai berikut: 1) Sebelum pembentukan program home visit, kepala sekolah telah melakukan survey dan menemukan beberapa masalah. Diantaranya adalah siswa yang sering terlambat masuk sekolah, salah memakai baju seragam, tidak membawa peralatan sekolah, orangtua yang sering tidak hadir ketika rapat wali murid, dan lain sebagainya. Dalam hal ini latar belakang program home visit berada pada kategori cukup, 2) Dalam hal ini kesiapan guru, siswa, orangtua, dan sarana program home visit berada pada kategori cukup, 3) Proses pelaksanaan program home visit berada pada kategori kurang, dalam hal ini belum terdapat materi dan sistem penilaian secara khusus. Selain itu juga masih terdapat beberapa hambatan, 4) Keberhasilan program home visit berada pada kategori baik. Antara guru dan orangtua telah dapat bekerjasama secara baik, dan 89% guru mengatakan bahwa dengan adanya program home visit permasalahan siswa lebih mudah untuk diatasi.en_US
dc.description.abstractTujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1) Latar belakang terbentuknya program home visit di SD Muhammadiyah Pakel, 2) Kesiapan guru, siswa, orangtua, dan sarana dalam pelaksanaan program home visit di SD Muhammadiyah Pakel, 3) Proses pelaksanaan program home visit di SD Muhammadiyah Pakel, 4) Keberhasilan program home visit di SD Muhammadiyah Pakel. Penelitian ini merupakan jenis penelitian evaluatifekspos fakto(ex-pose facto evaluation research). Menggunakan pendekatan penelitian kualitatif dan kuantitatif (mixed method research), dengan model penelitian CIPP. Data dikumpulkan dengan cara observasi, wawancara, dokumentasi, serta angket. Analisis kualitatif dilakukan dengan cara reduksi data, penyajian data dan kesimpulan atau verifikasi. Sedangkan analisis kuantitatif menggunakan teknik deskriptif kuantitatif. Setelah dilakukan analisis data, maka diperoleh hasil penelitian sebagai berikut: 1) Sebelum pembentukan program home visit, kepala sekolah telah melakukan survey dan menemukan beberapa masalah. Diantaranya adalah siswa yang sering terlambat masuk sekolah, salah memakai baju seragam, tidak membawa peralatan sekolah, orangtua yang sering tidak hadir ketika rapat wali murid, dan lain sebagainya. Dalam hal ini latar belakang program home visit berada pada kategori cukup, 2) Dalam hal ini kesiapan guru, siswa, orangtua, dan sarana program home visit berada pada kategori cukup, 3) Proses pelaksanaan program home visit berada pada kategori kurang, dalam hal ini belum terdapat materi dan sistem penilaian secara khusus. Selain itu juga masih terdapat beberapa hambatan, 4) Keberhasilan program home visit berada pada kategori baik. Antara guru dan orangtua telah dapat bekerjasama secara baik, dan 89% guru mengatakan bahwa dengan adanya program home visit permasalahan siswa lebih mudah untuk diatasi.en_US
dc.publisherFAKULTAS PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTAen_US
dc.subjectTanggung Jawab, Laku, Bank Central Asia.en_US
dc.titleEVALUASI PROGRAM HOME VISIT SEBAGAI PENGUAT PENDIDIKAN KARAKTER SISWA DI SD MUHAMMADIYAH PAKEL YOGYAKARTAen_US
dc.typeThesis SKR FAI 411en_US


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record