PROSES PANJANG PENCAPAIAN PUSTAKAWAN UTAMA
Abstract
Pustakawan saat ini tidak hanya bisa melayani koleksi, akan tetapi pustakawan sekarang di tuntut untuk gemar membaca, kreatif, cerdas, tangkap, berwawasan luas, obyektif, dan mampu memberikan informasi kepada pemustaka yang membutuhkan sesuatu, intinya pustakawan harus mampu memecahkan masalah yang sedang di alami oleh pemustaka, dan untuk mencapai itu semua tentunya pustakawan harus di mulai sejak dini paling tidak selalu mengupdate informasinya, membuat karya-karya yang dapat bermanfaat bagi pemustaka dan tentunya pustakawan harus terus belajar, belajar dan belajar.