PRAKTEK PENGENDALIAN INTERNAL PADA PERUSAHAAN KECIL DAN MENENGAH (UKM) DI YOGYAKARTA
Abstract
Hasil studi eksplorasi menunjukkan tiga temuan yaitu 1) terdapat 86% UKM belum menggunakan fungsi audit internal, 2) Pengendalian internal yang memiliki frekuensi paling tinggi adalah audit operasional , yaitu sebesar 53%, 3) Pengendalian internal di UKM lebih condong ke aktivitas operasional dari pada ke aktivitas keuangan . Hasil analisa data menunjukkan bahwa 1) kompetensi berpengaruh positif terhadap kualitas pengendlai internal, 2) Independensi berpengaruh positif terhadap kualitas pengendalian internal.