ANALISIS EFISIENSI PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA DENGAN METODE DATA ENVELOPMENT ANALYSIS (DEA)
Abstract
Efesiensi merupakan cara untuk mengukur kinerja yang memperhitungkan input output suatu unit kegiatan ekonomi. Dalam dunia perbankan, efisiensi merupakan salah satu ukuran kinerja yang populer, banyak digunakan karena merupakan jawaban atas kesulitan-kesulitan dalam menghitung ukuran-ukuran kinerja perbankan. Adapun upaya-upaya yang dapat dilakukan oleh bank-bank syariah yang mengalami inefisiensi agar dapat mencapai nilai efisien (100%) yaitu dengan menilai aset-asetnya dengan tepat agar dapat digunakan dengan baik.