dc.description.abstract | Tanah lempung dari daerah kasihan, Bantul, berdasarkan catatan geoteknik, merupakan tanah lempung yang mengembang (expansive soils) , tanah mengembang diketahui sebagai tanah yang bermasalah yang terdapat di Indonesia. tekanan pengembangan dan penyusutan volume tanah serta pemampatan yang sangat besar menyebabkan kerusakan konstruksi konstruksi ringan seperti fondasi, lantai dan dinding, perbaikan tanah secara kimiawi menggunakan kapur telah banyak dilakukan guna mengurangi pengaruh kembang susut tanah penelitian ini lebih focusnya untuk mempelajari penyebaran kekuatan tanah disekitar kolom kapur, untuk mempelajari zona efektif pengaruh kolom kapur pada arah radial maupun vertikal | |