Department of Agrotechnology: Recent submissions
Now showing items 281-300 of 515
-
PEMANFAATAN ORGANO-KARBON DALAM BUDIDAYA BAWANG MERAH (Allium ascalonicum L) DI TANAH PASIR PANTAI BUGEL KABUPATEN KULON PROGO
(FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2016-01)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh organo-karbon dalam bentuk briket kompos daun gamal dan arang tempurung kelapa terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman bawang merah di tanah pasir pantai dan untuk mendapatkan ... -
ESTIMASI KANDUNGAN BIOMASSA DAN KARBON TERSIMPAN PADA TEGAKAN SEBAGAI UPAYA MITIGASI PERUBAHAN IKLIM DI TANAMAN HUTAN RAKYAT BUNDER KABUPATEN GUNUNGKIDUL
(FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-12-30)Pemanasan global adalah salah satu isu dunia saat ini. Estimasi cadangan karbon melalui penilaian dari jumlah biomassa dapat dilakukan untuk menentukan penyerapan karbon oleh vegetasi. penyerapan karbon oleh vegetasi ... -
KAJIAN KESESUAIAN LAHAN UNTUK TANAMAN TEBU (Saccharum officinarum L.) DI KECAMATAN KASIHAN KABUPATEN BANTUL
(FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-04-29)Kasihan is one area in Bantul, Yogyakarta which has a carrying capacity of land for cultivation of sugarcane crop was good. Sugarcane crop cultivation activities are not separated from the barriers that can reduce the ... -
KAJIAN PERBANYAKAN Lactobacillus plantarum PADA MEDIA MODIFIKASI MRS BROTH BERBAHAN CAMPURAN AIR KELAPA DAN LIMBAH TEMPE CAIR TEMPE UNTUK PEMUATAN TEPUNG MOCAF
(FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-09-04)Modified Cassava Flour (MOCAF) adalah produk tepung dari singkong yang diproses secara fermentatif. Media MRS merupakan media pertumbuhan selektif dan masih impor. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji perbanyakan ... -
MACAM SUMBER BAHAN ORGANIK DAN MACAM DEKOMPOSER DALAM PEMBUATAN KOMPOS SERTA PENGARUHNYA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL CABAI VARIETAS HOT BEAUTY
(FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-08-22)Penelitian yang berjudul “Macam Sumber Bahan Organik dan Macam Dekomposer Dalam Pembuatan Kompos Serta Pengaruhnya terhadap Pertumbuhan Dan Hasil Cabai Varietas Hot Beauty” dilaksanakan di Green house Fakultas Pertanian ... -
PENGARUH INOKULASI BERBAGAI CAMPURAN ISOLAT Rhizobacteri indigenous MERAPI PADA TANAH MARGINAL TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PADI
(FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-08-28)Pemanfaatan lahan marginal sebagai lahan budidaya tanaman padi adalah suatu cara dalam rangka memenuhi kebutuhan beras yang semakin tinggi. Mikroorganisme dalam tanah memiliki kemampuan untuk mengembalikan kesuburan ... -
UJI EFEKTIFITAS LIMBAH CAIR TAHU SEBAGAI CARRIER Bacillus thuringiensis UNTUK PENGENDALIAN HAMA ULAT DAUN MENTIMUN (Diaphania indica)
(FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-08-28)Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengkaji berbagai formulasi media carrier limbah cair tahu B. thuringiensis dan (2) mengetahui efektivitas berbagai formulasi B. thuringiensis pada carrier limbah cair tahu untuk ... -
DAMPAK KONVERSI LAHAN PERTANIAN KE NON-PERTANIAN AKIBAT ERUPSI GUNUNG MERAPI 2010 TERHADAP KONDISI SOSIAL EKONOMI PETANI DI DESA KEPUHARJO KECAMATAN CANGKRINGAN KABUPATEN SLEMAN
(FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-08-21)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak konversi lahan pertanian ke non-pertanian akibat erupsi Gunung Merapi 2010 terhadap kondisi sosial ekonomi petani di Desa Kepuharjo, Kecamatan Cangkringan, Kabupaten Sleman. ... -
APLIKASI EDIBLE COATING EKSTRAK DAUN CINCAU HITAM (Melasthima palustris ) UNTUK MEMPERPANJANG UMUR SIMPAN TOMAT (Solanum lycopersium)
(FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA YOGYAKARTA, 2018-01-03)The research aimed to study black grass leaves extract immersed in edible coating, i.e. chitosan to prevent microbial attack on tomatoes. The extract was obtained from black grass leaves using maseration method. The ... -
PENGARUH IMBANGAN NITROGEN PUPUK UREA DAN PUPUK ORGANIK CAIR LIMBAH PENGOLAHAN SUSU KAMBING TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASILSELADA (Lactuca sativa L. )
(FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018-01-04)The reseach was conducted to determine the effect of Liquid organic fertilizer of goat milk processing wastes with various treetment and the best treetment on the growth and yield of lettuce plants. The study was carried ... -
PENATAAN KAWASAN PESISIR PANTAI KOTA PROBOLINGGO, JAWA TIMUR SEBAGAI KAWASAN EKOWISATA MANGROVE BERBASIS MASYARAKAT
(FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2017-12-27) -
APLIKASI EKSTRAK BEBERAPA TUMBUHAN UNTUK MENGENDALIKAN BAYAM DURI (Amaranthus spinosus L.) PADA BUDIDAYA SAWI (Brassica chinensis L.)
(FP UMY, 2018-01-05)This research aims to obtain the most effective concentration of leaf extract of “alang-alang” weed, “babandotan” weed, and rhizomes of kirinyuh weed to control the growth of spinach thorns weed, and to know the effect of ... -
UJI EFEKTIVITAS SERBUK DAUN KELOR (Moringa oleifera Lamk.) UNTUK PENGENDALIAN HAMA KUMBANG KEDELAI (Callosobruchus analis F.)
(FP UMY, 2018-01-04)Kelor leaf powder (Moringa oleifera Lamk.) effectiveness test for controlling soybean pest (Callosobruhus analis F.). Research aims to determine the effective dose in control the soybean pest. This research was conducted ... -
PENGARUH PEMBERIAN EDIBLE COATING CMC DIPERKAYA MINYAK ATSIRI DAUN SIRIH DAN LEMON SEBAGAI ANTI MIKROBA UNTUK MEMPERPANJANG UMUR SIMPAN FRESH-CUT APEL MANALAGI (Malus sylvestris Mill)
(FP UMY, 2018-01-04)The research aimed to find out the influence of essensial oil betel leaves and essential oil lemon antibacterial on fresh cut Apple Manalagi, and to find out the influence of the edible coating CMC and essential oil betel ... -
KAJIAN EKSTRAKSI PADATAN HASIL FERMENTASI Lantana camara DAN Bacillus thuringiensis DENGAN BERBAGAI PELARUT SEBAGAI PENGENDALI ULAT API PADA KELAPA SAWIT
(FP UMY, 2017-12)The purpose of this research is to know the combination of natural carrier material on solid extraction of fermented Lantana camara and Bacillus thuringiensis in controlling the fire caterpillar on oil palm. This research ... -
UJI IMBANGAN PEMBERIAN PUPUK N UREA DAN PUPUK N POC URINE KELINCI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN SAWI (Brassica juncea L)
(FP UMY, 2017-12-22)Test of Urea fertilizer and POC of rabbit urine fertilizer on the growth and yield of mustard plant (Brassica juncea L.). This research is aimed to get the formulation of Urea fertilizer and POC of rabbit urine proper on ... -
UJI EFIKASI SERBUK KUNYIT (Curcuma domestica Val.) UNTUK MENGENDALIKAN HAMA GUDANG (Sitophilus zeamais) PADA BENIH JAGUNG
(FP UMY, 2017-12-27)The research is puposed to get the effective dosage of cumin powder on controlling corn seed warehouse pest and to find out the effect of the dosage toward the quality of the corn seed. The research concucted using ... -
KAJIAN PERBANYAKAN JAMUR Metarhizium anisopliae PADA BERBAGAI KOMPOS DARI PERKEBUNAN KELAPA (Cocos nucifera L) UNTUK PENGENDALI HAMA KUMBANG BADAK (Oryctes rhinoceros)
(FP UMY, 2017-12-26)The purposes of this research are to obtain the appropriate type of compost for the multiplication of M. anisopliae fungi and to test the effectiveness of M. anisopliae which was propagated on the compost of coconut waste ... -
KAJIAN AKTIVATOR RUMEN KUDA DAN PENAMBAHAN DAUN GAMAL (Gliricidia sepium) UNTUK MEMPERCEPAT PENGOMPOSAN SEKAM PADI
(FP UMY, 2017-11-20)This Research in order to review the effect of horse rumen compost activator, with additional gamal leaves against the rate of decomposition and quality of rice husk waste compost in accordance with SNI. This research ... -
PENGARUH PEMBENAMAN JERAMI DAN PEMBERIAN CACING TANAH TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PADI (Oryza sativa L.)
(FP UMY, 2017-12-26)A research was intends to determine the effect of straw embedding and earthworm adduction on the growth and yield of rice crops. This research was conducted in April until August, 2017 at Greenhouse, Faculty of ...