Show simple item record

dc.contributor.authorRAHMA, HILDANI
dc.date.accessioned2018-10-13T03:28:11Z
dc.date.available2018-10-13T03:28:11Z
dc.date.issued2018-10-10
dc.identifier.urihttp://repository.umy.ac.id/handle/123456789/22058
dc.descriptionLatar belakang: Salah satu aspek kekuatan SDM itu dapat tercermin pada sikap dan perilaku disiplin, karena disiplin mempunyai dampak yang kuat terhadap suatu organisasi untuk mencapai keberhasilan dalam mencapai tujuan yang di rencanakan. Kedisiplinan merupakan fungsi operatif SDM yang terpenting karena semakin baik disiplin karyawan, semakin tinggi prestasi kerja yang dapat dicapainya. Disiplin yang baik mencerminkan besarnya rasa tanggung jawab seseorang terhadap tugas-tugas yang diberikan kepadanya. Hal ini mendorong gairah kerja, semangat kerja, dan terwujudnya tujuan perusahaan, karyawan, dan masyarakat. Untuk memelihara dan meningkatkan kedisiplinan yang baik adalah hal yang sulit, karena banyak faktor yang mempengaruhinya. Tujuan penelitian: Mengetahui penilaian prosedur kedisiplinan terhadap ketepatan waktu kerja perawat dan performa kerja perawat PNS di sebuah Rumah Sakit Kota Yogyakarta. Metode: Penelitian ini adalah observasional dengan metode survei yang bersifat deskriptif dan analitik kualitatif. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh perawat PNS yang bekerja RSUD Panembahan Senopati Bantul sebanyak 172 orang. Sampel penelitian ini sebanyak 87 orang dengan teknik pengambilan sampel yaitu quota sampling. Analisis data menggunakan analisis deskriptif. Hasil: Prosedur Kedisiplinan di RSUD Panembahan Senopati Bantul masih mengacu pada Undang-undang dikarenakan belum ada peraturan khusus dari rumah sakit. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 59,57% resonden yang menyatakan terdapat dampak sangat positif antara prosedur disipliner pada kinerja karyawan. Selanjutnya sebesar 68,09% responden menyatakan terdapat hubungan yang sangat positif antara variabel ketepatan waktu dan kinerja karyawan dan prosedur kedispilinan mampu mempengaruhi kedisiplinan kerja karyawan. Karyawan yang sudah mematuhi prosedur disipliner akan dengan mudah melakukan pekerjaannya tepat waktu.en_US
dc.description.abstractLatar belakang: Salah satu aspek kekuatan SDM itu dapat tercermin pada sikap dan perilaku disiplin, karena disiplin mempunyai dampak yang kuat terhadap suatu organisasi untuk mencapai keberhasilan dalam mencapai tujuan yang di rencanakan. Kedisiplinan merupakan fungsi operatif SDM yang terpenting karena semakin baik disiplin karyawan, semakin tinggi prestasi kerja yang dapat dicapainya. Disiplin yang baik mencerminkan besarnya rasa tanggung jawab seseorang terhadap tugas-tugas yang diberikan kepadanya. Hal ini mendorong gairah kerja, semangat kerja, dan terwujudnya tujuan perusahaan, karyawan, dan masyarakat. Untuk memelihara dan meningkatkan kedisiplinan yang baik adalah hal yang sulit, karena banyak faktor yang mempengaruhinya. Tujuan penelitian: Mengetahui penilaian prosedur kedisiplinan terhadap ketepatan waktu kerja perawat dan performa kerja perawat PNS di sebuah Rumah Sakit Kota Yogyakarta. Metode: Penelitian ini adalah observasional dengan metode survei yang bersifat deskriptif dan analitik kualitatif. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh perawat PNS yang bekerja RSUD Panembahan Senopati Bantul sebanyak 172 orang. Sampel penelitian ini sebanyak 87 orang dengan teknik pengambilan sampel yaitu quota sampling. Analisis data menggunakan analisis deskriptif. Hasil: Prosedur Kedisiplinan di RSUD Panembahan Senopati Bantul masih mengacu pada Undang-undang dikarenakan belum ada peraturan khusus dari rumah sakit. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 59,57% resonden yang menyatakan terdapat dampak sangat positif antara prosedur disipliner pada kinerja karyawan. Selanjutnya sebesar 68,09% responden menyatakan terdapat hubungan yang sangat positif antara variabel ketepatan waktu dan kinerja karyawan dan prosedur kedispilinan mampu mempengaruhi kedisiplinan kerja karyawan. Karyawan yang sudah mematuhi prosedur disipliner akan dengan mudah melakukan pekerjaannya tepat waktu.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherMMR UMYen_US
dc.subjectPROSEDUR DISIPLINen_US
dc.subjectKINERJA PERAWATen_US
dc.subjectKETEPATAN WAKTUen_US
dc.titlePENILAIAN PROSEDUR DISIPLIN TERHADAP KETEPATAN WAKTU KERJA PERAWAT DAN KINERJA PERAWAT PNS DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTULen_US
dc.typeThesisen_US


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record