Repository of Muhammadiyah Yogyakarta University: Recent submissions
Now showing items 27821-27840 of 31249
-
ANALISA KONDISI KERUSAKAN JALAN PADA LAPIS PERMUKAAN MENGGUNAKAN METODE PAVEMENT CONDITION INDEX (PCI) (Studi Kasus : Ruas Jalan Siluk Panggang, Imogiri Barat, Bantul Yogyakarta)
(FT UMY, 2016-08)daerah Kabupaten Bantul, saat ini merupakan permasalahan yang sangat kompleks dan kerugian yang di terima sungguh besar terutama bagi pengendara jalan, seperti kecelakaan, pengendqra mengerem mendadak karena ada lubang ... -
PENGARUH PENGGUNAAN AGREGAT KASAR DARI YOGYAKARTA TERHADAP KUAT TEKAN BETON
(FT UMY, 2016-08-16)Beton merupakan salah satu bahan konstruksi yang telah umum digunakan. Bahan penyusun beton terdiri dari semen, agregat kasar, agregat halus, air. Karakteristik kualitas agregat kasar yang digunakan sebagai komponen ... -
ANALISIS MODEL FILTRASI BUATAN UNTUK MENGUBAH AIR SUNGAI MENJADI AIR BERSIH (Study Kasus Sungai Konteng Balecatur, Sleman)
(FT UMY, 2016-08-24)Air merupakan sumber daya alam yang diperlukan untuk hajat hidup orang banyak , bahkan semua makhluk hidup yang ada dimuka bumi ini. Oleh karena itu, sumber daya air harus dilindungi agar tetap dapat dimanfaatkan oleh ... -
ANALISA PEJALAN KAKI (PEDESTRIAN) (Studi Kasus: Jalan Laksda Adisucipto Caturtunggal, Depok, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta)
(FT UMY, 2016-06-13)Pedestrian merupakan permukaan perkerasan jalan yang dibuat untuk menjamin keamanan pejalan kaki yang bersangkutan. Di mana orang-orang dapat tetap berpindah tempat, melakukan aktifitas dan kegiatannya tanpa terjebak ... -
PERENCANAAN ULANG PORTAL (BALOK-KOLOM) STRUKTUR GEDUNG HOTEL CITY HUB YOGYAKARTA MENGGUNAKAN SNI 03-2847-2002 DAN SNI 2847:2013
(FT UMY, 2016-08-31)Baru-baru ini diterbitkan peraturan beton bertulang yang baru, yaitu SNI 2847:2013 tentang Persyaratan Beton Struktural untuk Bangunan Gedung. SNI 2847:2013 menggantikan peraturan beton bertulang sebelumnya yaitu SNI ... -
LAND EVALUATION
(PLACE du CHAMP de MARS BRUSSELS, BELGIUM, 1991) -
ANALISIS BIAYA DAN WAKTU PROYEK KONSTRUKSI DENGAN PENAMBAHAN JAM KERJA (LEMBUR) DIBANDINGKAN DENGAN PENAMBAHAN TENAGA KERJA MENGGUNAKAN METODE TIME COST TRADE OFF
(FT UMY, 2016-08-29)Dalam pelaksanaan proyek konstruksi ada tiga faktor yang mempengaruhi keberhasilan dan kegagalan suatu proyek yaitu waktu, biaya dan mutu. Tolak ukur keberhasilan proyek biasanya dilihat dari waktu penyelesaian yang singkat ... -
KOMPARASI PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG BERTINGKAT BERDASARKAN SNI 03-1726-2002 DENGAN SNI 1726:2012 (Studi Kasus : Gedung Yellow Star Hotel, Jl. Adisucipto , Sleman, DIY)
(FT UMY, 2016-09-30)Secara geografis Indonesia merupakan daerah rawan gempa bumi vulkanik dan tektonik karena dilalui oleh jalur pertemuan 3 lempeng tektonik dan Indonesia memiliki banyak gunung berapi yang masih aktif. Gempa bumi vulkanik ... -
SISTEM KENDALI ARAH GIMBAL 3-AXIS MENGGUNAKAN GESTURE KEPALA
(FT UMY, 2016-08-01)Tugas akhir ini membahas tentang bagaimana membuat sistem penggerak berdasarkan gesture kepala untuk diaplikasikan sebagai pengendali arah gimbal 3- axis. Agar gimbal 3-axis dapat bergerak mengikuti pergerakan kepala ... -
RANCANG BANGUN PARASUT OTOMATIS DAN SISTEM PENGIRIMAN SMS PADA QUADCOPTER
(FT UMY, 2016-08-01)Quadcopter is a flying robot that has quite high potential to fall. There are many factors that can cause quadcopter fallen as it meet strong winds, crashing into buildings or trees, running out of power when it flying ... -
PENGEMBANGAN APLIKASI PERIZINAN PERKULIAHAN MAHASISWA TI UMY BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP
(FT UMY, 2016-09-01)Program Studi Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (TI UMY) berdiri sejak tahun 2010. Saat ini, TI UMY memiliki 4 angkatan dengan jumlah mahasiswa sekitar 300 mahasiswa. Untuk itu, pengelolaan perizinan ... -
PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI E-COMMERCE BERBASIS WEB (STUDI KASUS: HORN MUSIC MERCH DISTRO)
(FT UMY, 2016-08-29)Horn Music Merch Sales Enterprises is one of the stores selling clothes, bags, and hats that have difficulties to promote its products, and easier for buyers to not shop immediately to the store sales. This shop need a ... -
PENGEMBANGAN SISTEM PENANGANAN KELUHAN BERBASIS WEB (STUDI KASUS: FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA)
(FT UMY, 2016-08-19)Aspirations and complaints of the students at the Faculty of Engineering, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta currently delivered directly to the staff of the Faculty or through Public Hearing event that conducted periodically. ... -
PERANCANGAN SITUS PARIWISATA PENDUKUNG PROSES PEMBUATAN RENCANA PROGRAM TOURISM BERBASIS USER CENTERED DESIGN
(FT UMY, 2016-08-31)Tourist utilizing the services of travel agencies who is experienced in managing and organizing tourism. Typically, these agencies already have some tourism program that is ready to offer to the tourists. From the program ... -
PENGEMBANGAN APLIKASI DESKTOP SISTEM INFORMASI BMT Studi Kasus di BMT Insan Madani Kalibayem
(FT UMY, 2016-09-01)BMT Insan Madani has many shahibul maal in capital investment mudharabah and wadiah deposit. In the manufacture of its financial statements, BMT still use manual way by creating a table of financial statements into Microsotf ... -
DAFTAR MAKALAH LEPAS MARET-DESEMBER 2008
(2008)Membaca dan meningkatkan minat baca Menulis sebagaimedia pengembangan profesi pustakawan Menumbuhkembangkan penulisan buku di kalangan akademisi Perencanaan perpustakaan/pusat informasi Pelayanan perpustakaan yang ... -
ANTARA PUASA TIGA HARI SETIAP BULAN DAN PUASA (SHIYÂM) AYYÂMIL BIDH
(UNIRES UMY, 2016-09-24)Kita, umat Islam – kata para ulama -- disunnahkan berpuasa dalam sebulan tiga kali. Dan, kata para ulama, yang lebih utama adalah dilakukan puasa itu pada ayyâmul bidh, yaitu pada hari ke-13, 14, dan 15 dari bulan Hijriyah ... -
ANALISIS PERBANDINGAN PERSEPSI KONSUMEN DAN CITRA MANAJEMEN PT MATAHARI SUPER EKONOMI YOGYAKARTA
(JURUSAN MANAJEMEN, FAKULTAS EKONOMI, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2001-01-01)Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui perbandingan antara persepsi yang ditanggap oleh kosumen dengan citra yang ingin dibentuk oleh pihak manajemen, penelitia ini penting dilakukan karena terkadang terjadi gap antara ... -
MANAJEMEN PERBANKAN
(PROGRAM STUDI MANAJEMEN, FAKULTAS EKONOMI, UMY, 2012-05-01)