FESTIVAL AL-QURAN PERGURUAN TINGGI MUHAMMADIYAH ATAU AISYIYAH TINGKAT NASIONAL
Abstract
Pembahasan epistimologi pada saat ini sangat diperlukan karena minimalnya informasi tentang hal tersebut, apalagi kalau kita bicara tentang epistimologi islam. banyak hal yang perlu di bahas tentang topik-topik utama epistimologi islam, berdasarkan bahan-bahan dan informasi yang saya dapatkan dalam karya-karya filosofis dan ilmiah islam.