Repository of Muhammadiyah Yogyakarta University: Recent submissions
Now showing items 1061-1080 of 31253
-
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EKSPOR KOPI INDONESIA KE AMERIKA SERIKAT PERIODE 1988-2018
(FEB UMY, 2020)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh luas areal, harga kopi dunia, dan Produk Domestik Bruto (PDB) Amerika Serikat terhadap volume ekspor kopi negara Indonesia ke Amerika Serikat tahun ... -
PENDETEKSI KADAR ALKOHOL BERBASIS INTERNET OF THINGS (IOT)
(FT UMY, 2020)For Muslims, consuming food and alcoholic beverages is strictly forbidden because of the intoxist. In Indonesia, the act of drunkenness can be forged. Authorities in identifying drunkard generally use blood tests and ... -
ANALISIS KINERJA SIMPANG BERSINYAL MENGGUNAKAN SOFTWARE PTV VISSIM (STUDI KASUS SIMPANG MENUKAN, YOGYAKARTA)
(FT UMY, 2020)Yogyakarta merupakan salah satu kota dengan daya tarik wisata yang sangat potensial, dan juga perannya sebagai kota pendidikan membuat Yogyakarta banyak dikunjungi oleh masyarakat luar atau bahkan menetap di wilayah ... -
KONTRIBUSI PENDAPATAN USAHA BUDIDAYA IKAN NILA TERHADAP PENDAPATAN RUMAH TANGGA PETANI DI DESA SIDOMOYO KECAMATAN GODEAN KABUPATEN SLEMAN
(FP UMY, 2020)Penelitian ini bertujuan untuk menghitung biaya dan pendapatan, serta menganalisis kontribusi pendapatan usaha budidaya ikan nila terhadap pendapatan rumah tangga petani di desa Sidomoyo kecamatan Godean. Penentuan lokasi ... -
PENGAMALAN AGAMA IBU HAMIL DAN KECEMASAN MENJALANI KEHAMILAN PERTAMA DI APOTEK KLINIK SULTAN AGUNG YOGYAKARTA
(FAI UMY, 2020)This study aims to discuc the practice of religion by pregnant women and the factors that cause anxiety when undergoing her first pregnancy. In addition to knowing the steps or strategies taken to overcome anxiety in ... -
STRATEGI PEMERINTAH KOREA SELATAN DALAM MENGATASI KRISIS DEMOGRAFI DI ERA MOON JAE IN
(FISIP UMY, 2020)This thesis explains the phenomenon of the demographic crisis that occurred in South Korea and President Moon Jae In's strategy in overcoming the crisis. This issue has been a major concern in policy making by the South ... -
PENGARUH JOB EMBEDDEDNESS TERHADAP TURNOVER INTENTION DENGAN ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA TRIKARSA WIRA SAMUDERA BANJARMASIN
(FEB UMY, 2020)This study aims to examine organizational citizenship behavior as a mediating variable the relationship between job embeddedness to turnover intention at PT. Trikarsa Wira Samudera Banjarmasin. Turnover intention is ... -
PERANCANGAN MESIN SHREDDER UNTUK PENGHANCUR KACA
(FT UMY, 2020)Sampah merupakan permasalahan yang sangat serius dalam lingkungan. Masalah sampah bisa semakin besar seiring makin banyaknya sampah yang sangat lama bahkan tidak bisa diuraikan. Perancangan mengambil langkah untuk membuat ... -
PERANCANGAN STAND JIG MARKING (CETAKAN) RANGKA MOTOR CUSTOM
(VOKASI UMY, 2020)This research aims to improve the skills of youth in the field of motorcycle modification. The modification is to make the frame of jig frames and frame of the motorcycle. Jig Farme is also referred to as Jig and fixture, ... -
PERANCANGAN THREE AXIS FIXTURE VISE UNTUK PROSES PEMBUATAN RANGKA KURSI
(FT UMY, 2020)Alat bantu sederhana berupa penjepit atau yang biasa disebut jig and fixture sudah banyak digunakan pada proses pengelasan pada pembuatan kursi outdoor furniture, meski sudah ada alat bantu namun masih banyak pengusaha ... -
PENGAWASAN BAWASLU TERHADAP NETRALITAS APARATUR SIPIL NEGARA DI KABUPATEN BANTUL
(FEB UMY, 2020)Penelitian ini mengkaji dan menjawab mengenai pengawasan Bawaslu terhadap Netralitas ASN di Kabupaten Bantul. Penelitian ini menggunakan metode empiris dengan menggunakan analisis deskripstif kualitatif. Berdasarkan ... -
PENGARUH VARIASI TEGANGAN LISTRIK TERHADAP KUAT TARIK GESER SAMBUNGAN DISSIMILAR SPOT WELDING STAINLESS STEEL AISI 430 DAN BAJA KARBON RENDAH
(FT UMY, 2020)Pengelasan Resistance Spot Welding (RSW) adalah salah satu metode penyambungan material logam dengan cara permukaan pelat yang disambung ditekan diantara elektroda dan pada saat yang sama arus dialirkan sehingga permukaan ... -
ANALISIS PERBANDINGAN KONSUMSI ENERGI LISTRIK AC VRV DENGAN AC CHILLER UNTUK PEMILIHAN AC YANG EFISIEN
(FT UMY, 2020)In designing a building, technical planning such as mechanical and Electrical planning is needed, which includes air planning. The purposes of this research is to find out how much electricity consumption is used by the ... -
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI WILLINGNESS TO PAY PERBAIKAN KUALITAS LAYANAN KESEHATAN DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (STUDI PADA PESERTA BPJS KESEHATAN DI YOGYAKARTA)
(FEB UMY, 2020)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi willingness to pay perbaikan kualitas layanan kesehatan di Daerah IstimewaYogyakarta. Studi ini menggunakan data primer dengan jumlah ... -
ALASAN AMERIKA SERIKAT MERENEGOSIASI NAFTA (NORTH AMERICAN FREE TRADE AGREEMENT) PADA MASA PEMERINTAHAN PRESIDEN DONALD TRUMP
(FISIP UMY, 2020)North American Free Trade Agreement (NAFTA) adalah perjanjian perdagangan bebas regional yang melibatkan Amerika Serikat, Kanada dan Meksiko di dalamnya. NAFTA menjadi perjanjian perdagangan bebas terbesar yang dimiliki ... -
ANALISIS KOROSI PADA BUMPER COROLLA KE20 YANG SUDAH BERUMUR 45 TAHUN
(FT UMY, 2020)Proses korosi pasti terjadi secara alami saat suatu logam kontak langsung dengan lingkungan menjadikan nilai dari material berkurang, kualitas menjadi menurun akan mempengaruhi nilai pakainya berkurang oleh logam tersebut. ... -
DETERMINAN PERMINTAAN UANG (M2) DI INDONESIA PERIODE 2009Q1-2019Q4
(FEB UMY, 2020)Penelitian ini bertujuan untukmenganalisis tentang pengaruh Produk Domestik Bruto, nilai tukar rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (kurs), suku bunga domestik (BI rate) dan suku bunga internasional (LIBOR) terhadap ... -
ENGARUH PROFITABILITAS, PELUANG PERTUMBUHAN, STRUKTUR AKTIVA, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP STRUKTUR MODAL (STUDI PADA PERUSAHAAN CONSUMER GOODS YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2013-2017)
(FEB UMY, 2020)The purpose of this research is to examine and analyze the influence of profitability, growth opportunity, asset structure and firm size on capital structure. Dependent variable in this research is capital structure. The ... -
SISTEM LAPORAN HASIL PEMBELAJARAN ONLINE UNTUK MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 1 KUMAI
(FT UMY, 2020)Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Kumai adalah salah satu sekolah favorit yang berada di Kecamatan Kumai Kabupaten Kotawaringin Barat Kalimantan Tengah. Raport merupakan suatu media untuk menginformasikan laporan hasil belajar ... -
PENGARUH KREDIBILITAS SALES PERSON TERHADAP MINAT MENJADI MEMBER RUANGGURU DI KALANGAN SISWA SMPN 19 SEMARANG
(FISIP UMY, 2020)Kredibilitas Sales Person dari tim Ruangguru mempengaruhi terhadap minat menjadi member. Sebagai start up pendidikan nomor 1 di Indonesia, Ruangguru cukup terlihat agresif dalam mempromosikan aplikasinya. Promosi yang ...