Master of Political Science and International Relationship: Recent submissions
Now showing items 41-60 of 76
-
KEBIJAKAN PEMERINTAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA DALAM MEMBANGUN DAN MEREALISASIKAN KERJASAMA INTERNASIONAL UNTUK MENGURANGI RESIKO BENCANA ALAM
(MIHI UMY, 2018-09-20)Masyarakat Indonesia menjadikan bencana sebagai momok yang terus menerus dipandang sebagai kejadian negative. Ketakutan terhadap dampak dari bencana menjadi alasan utama bagi masyarakat di Indonesia. Tulisan ini bertujuan ... -
KERJA SAMA MILITER INDONESIA-CHINA ( STUDI KASUS PADA PASCA SENGKETA LAUT CHINA SELATAN DI NATUNA )
(MIHI UMY, 2018-09-20)This study aims to explain abaut the cooperation in the military field between Indonesia and China as name Agreement between the Government of the Republic of Indonesia and the Government of the People’s Republic of China ... -
HAMBATAN PEMERINTAH KABUPATEN BREBES DALAM MENINGKATKAN INVESTASI ASING (2013-2014)
(MIHI UMY, 2018-09-20)Tesis ini akan membahas tentang faktor-faktor hambatan pemerintah Kabupaten Brebes untuk menarik investasi asing. Dalam pembahasannya, artikel ini menggunakan teori Otonomi Daerah, Ivestment Asing, Kebijakan Publik dan ... -
PROSES KERJASAMA SISTER CITY ANTARA PEMPROV DI.YOGYAKARTA DENGAN PEMKOT SHANGHAI (2013-2016)
(MIHI UMY, 2018-09-20)Penelitian kali ini akan membahas Proses Kerjasama Sister City antara Pemerintah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta dengan Pemerintah Kota Shanghai pada tahun 2013-2016 dimana tahun tersebut adanya penandatangan kesepakatan ... -
KERJASAMA SISTER CITY SURABAYA-KITAKYUSHU DALAM PENGELOLAAN LIMBAH SAMPAH
(MIHI UMY, 2018-09-10)Dengan adanya kerjasama internasional pada level pemerintahan daerah, pemerintah daerah berbondong-bondong melakukan kerjasama Sister City guna memaksimalkan potensi di daerahnya dan guna menyelesaikan permasalahan yang ... -
POLITIK LUAR NEGERI INDONESIA DALAM ISU LINGKUNGAN: STUDI KASUS “KEPENTINGAN INDONESIA DALAM KTT PERUBAHAN IKLIM DI PARIS TAHUN 2015”
(MIHI UMY, 2018-09-10)Isu tentang pemanasan global telah menjadi ancaman bagi keamanan setiap manusia, karena semakin meningkatnya jumlah emisi gas rumah kaca (GRK) yang dihasilkan dibumi dan faktor penyebab adalah aktivitas manusia yang secara ... -
KEBIJAKAN AMERIKA SERIKAT MENGHADAPI KELOMPOK ABU SAYYAFDI FILIPINA SELATAN (2001-2010)
(MIHI UMY, 2018-09-10)Penelitian ini fokus pada pembahasan serangan teroris terhadap kebijakan Amerika Serikat pada Gedung World Trade Center di New York dan Gedung Pentagon di Washington pada 11 September 2001 (9/11). Dimana pelaku Tragedi ... -
KERJA SAMA INTERNASIONAL SISTER CITY DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA DENGAN PERFEKTUR KYOTO
(MIHI UMY, 2018-09-10)Penulisan ini membahas mengenai hubungan sister city antara DIY dengan Kyoto serta bagaimana perkembangan di dalamnya. Alasan memilih tema ini yaitu karena konsep dan bentuk hubungan sister city antara DIY dengan Kyoto ini ... -
KEBIJAKAN TIMOR LESTE DALAM PENGIRIMAN MAHASISWA KE INDONESIA
(MIHI UMY, 2018-09-10)Tesis ini menegaskan sebagaimana peran penting Indonesia dalam pengembangan sistem pendidikan dan peningkatan kapasitas sumber daya manusia Timor Leste paska kemerdekaan, pendidikan merupakan sarana pembangunan suatu negara ... -
KEBIJAKAN PEMERINTAH PROVINSI BENGKULU DALAM MELAKUKAN KERJASAMA INTERNASIONAL UNTUK MENGATASI BENCANA ALAM
(MIHI UMY, 2018-09-10)This study will examine the factors of failure of disaster diplomacy in Bengkulu Province to reduce the risk of natural disasters. Bengkulu which is a region that has a high risk level to the need of cooperation with several ... -
PENOLAKAN UNI EROPA SEBAGAI MEDIATOR DALAM PERMASALAHAN SEPARATISME DI SPANYOL (CATALUNYA)
(MIHI UMY, 2018-09-10)Fenomena separatisme akhir-akhir ini sering bermunculan biasanya fenomena ini didasari oleh faktor etnis, agama, ekonomi, keamanan dan lain-lain yang berujung pada konflik di wilayah tersebut. munculnya konflik di wilayah ... -
KEBIJAKAN LINGKUNGAN INDONESIA PASCA DIRATIFIKASINYA PROTOKOL KYOTO PERTAMA (KONTEN ANALISIS UNDANG-UNDANG PENURUNAN EMISI GAS RUMAH KACA)
(MKEP UMY, 2018-09-10)This research reviewing about of Indonesia's environmental policy after first Kyoto Protocol ratification (content analysis Act on reducing greenhouse gas emissions). Indonesia as one of the countries that has ratified the ... -
EFEKTIVITAS ASEAN INTERGOVERMENTAL COMMSSION ON HUMAN RIGHTS DALAM MENGATASI PELANGGARAN HAM DI ASIA TENGGARA
(MIHI UMY, 2017-08-24)The end of the cold war, human rights issues had been focuses of the major research within International Relations, and it was not non-traditional issues any more. Start from shaping Europe human rights agencies, USA and ... -
KEBJAKAN PEMERINTAH DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA DALAM PENATAAN INVESTASI ASING
(2016-09-07)Investasi asing menjadi hal yang sangat penting bagi suatu Negara ataupun daerah untuk menjalankan dan menumbuhkan perekonomiann di daerahnya. Bagi pemerintah daerah Investasi menjadi upaya pemerintah di tingkat daerah ... -
HAMBATAN KERJASAMA LUAR NEGERI KOTA PADANG STUDI KASUS SISTER CITY KOTA PADANG DENGAN VUNG TAU
(MIHI UMY, 2017-05-18)Penelitian ini akan membahas mengenai hambatan kerjasama Luar Negeri Kota Padang. Sister City Kota Padang dengan Vung Tau. Penelitian ini berisi tentang proses pembuatan kebijakan Kota Padang melakukan kerjasama dengan ... -
KEBIJAKAN PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT MENINGKATKAN INVESTASI ASING (2015 – 2016)
(MIHI UMY, 2017-05-18)Thesis ini bertujuan untuk menganalisa faktor – faktor yang menyebabkan Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat membentuk kebijakan – kebijakan baru guna meningkatkan investasi asing di NTB. Selama beberapa tahun terakhir, ... -
IMPLEMENTASI PROGRAM REDUCING EMISSION FROM DEFORESTATION AND FOREST DEGRADATION (REDD+) DI PROVINSI PAPUA BARAT
(MIHI UMY, 2017-05-26)Penelitian ini akan membahas tentang Implementasi Reducing Emission From Deforestation And Forest Degradation (REDD+) Indonesia khuusnya Provinsi Papua Barat. Impelementasi REDD+ mencakup tentang berdirinya program REDD+ ... -
KERJASAMA INTERNASIONAL DALAM SKEMA SISTER CITY ANTARA KOTA BANDUNG DAN KOTA BRAUNSCHWEIG JERMAN (2000 – 2016)
(MIHI UMY, 2017-05-26)Bandung is the largest city in West Java and the third largest city by population in Indonesia after Jakarta and Surabaya. It is located about 140 km from the state capital of Indonesia, Jakarta. With the conditions of the ... -
EFEKTIVITAS KEBIJAKAN INDONESIA MENANGANI ISU PERBURUAN HIU (2013 -2016)
(2017-06-24)Sejak 2013, CITES menetapkan lima spesies hiu masuk dalam daftar Apendiks II. Empat dari kelima spesies hiu tersebut terdapat di Indonesia, seperti hiu koboi dan beberapa jenis hiu martil. Hal ini merupakan salah satu ...