Faculty of Medicine and Health Science: Recent submissions
Now showing items 801-820 of 2737
-
ANALISIS PROFIL PROTEIN DAGING AYAM DAN DAGING BABI SERTA PRODUK OLAHAN SOSIS DENGAN METODE Sodium Dodecyl Sulphate Polyacrylamide Gel Electrophoresis (SDS-PAGE)
(FKIK UMY, 2018-08-25)Mixing processed food ingredients is a big problem in the food industry in Indonesia. One of the meats that are often a mixture of processed products is pork.The purpose of this research was to know protein profile of ... -
ISOLASI DAN PROFIL PROTEIN PADA DAGING BABI DAN SAPI BERSERTA PRODUK OLAHANNYA (BAKSO) DENGAN METODE SDS-PAGE
(FKIK UMY, 2018-07-30)In this increasingly advanced era, many manufacturers are doing food forgery by mixing food with ingredients that contain pork. The purpose of this study was to determine the differences in protein profiles of beef, pork ... -
HUBUNGAN ANTARA MOBILITAS KELUARGA DENGAN KEJADIAN DBD DI DAERAH ENDEMIK TINGGI DI KABUPATEN SLEMAN YOGYAKARTA
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Dengue Haemoragic Fever (DHF) is one of disease caused by dengue virus transmitted throw Aedes Aegepty Mosquito. District of Sleman from 2003 until 2015 show the number of DHF incident which relatevely high. DHF incident ... -
PENGARUH PROGRAM TAHFIDZ AL-QUR’AN DENGAN PRESTASI AKADEMIK SISWA SMA IT ABU BAKAR YOGYAKARTA
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Latar Belakang: Prestasi adalah hasil yang telah dicapai seseorang, dilakukan, dikerjakan dan sebagainya. Akademik adalah hasil pelajaran yang diperoleh dari kegiatan belajar di sekolah atau perguruan tinggi yang bersifat ... -
GAMBARAN PERILAKU ANAK USIA PRASEKOLAH YANG BERMAIN VIDEO GAME DI TAMANTIRTO
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Background: Technology is growing very rapidly especially in this modern era. As technology develops, habits of children change. One of the developed technology that is consumed by most people now is video game. Video ... -
UJI TOKSISITAS AKUT DAN SUB-KRONIK EKSTRAK BIJI LABU KUNING (CUCURBITA MOSCHATA DUCH. PAIR) PADA ORGAN LAMBUNG MENCIT BALB/C
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Biji labu kuning (Cucurbita moschata) memiliki banyak kandungan senyawa yang bermanfaat untuk dijadikan sebagai obat. Mempunyai efek farmakologi diantaranya adalah sebagai antibakteri, antioksida, antiradikal, antihelmentik, ... -
HUBUNGAN TINGKAT PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PERAWATAN DIARE PADA ANAK DIPUSKESMAS SEWON II
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018-09-03)Latar Belakang: Diare merupakan salah satu penyakit yang sering dijumpai di masyarakat. Penyakit ini terutama disebabkan oleh makanan dan minuman yang terkontaminasi akibat akses kebersihan yang buruk diperoleh bahwa diare ... -
EVALUASI PENGGUNAAN OBAT DIARE PADA PASIEN ANAK DI INSTALASI RAWAT INAP RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL PERIODE 2016
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Diare merupakan salah satu penyakit yang memiliki morbiditas dan mortalitas yang masih tinggi di negara berkembang. Penyebab kematian utama akibat diare pada anak adalah tatalaksana terapi yang tidak tepat di rumah maupun ... -
EFEKTIFITAS SEDUHAN DAUN INSULIN (SMALLAMTHUS SONCHIFOLIA ) DALAM MENURUNKAN KADAR GLUKOSA DARAH PADA RATTUS NORVEGICUS JANTAN YANG DI INDUKSI ALLOXAN
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2017)Diabetes mellitus (DM) is a chronic metabolic disease that can’t curable but can be controlled by treatment. Insulin leaf is one of nonpharmacological therapies that can used . Insulin leaf (Smallanthus sonchifolius) ... -
HUBUNGAN PARITAS DAN USIA IBU DENGAN LUARAN MATERNAL DAN PERINATAL PADA KASUS PREEKLAMSIA BERAT DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA TAHUN 2014-2017
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Based on Indonesia Health Profile 2014, maternal mortality in Indonesia can still be found by three main causes of death, hypertension in pregnancy, and infection. But the proportion has changed, where hypertension in ... -
PENGARUH PSIKOEDUKASI TERHADAP KEPATUHAN MINUM OBAT ORANG DENGAN SKIZOFRENIA DI KOMUNITAS
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2017-06-12)Latar Belakang: Skizofrenia adalah salah satu jenis gangguan jiwa berat yang berdampak pada penurunan fungsi kognitif yang mempengaruhi penderita selama seumur hidup. Fungsi kognitif yang rendah pada pasien skizofrenia ... -
HUBUNGAN KADAR HEMATOKRIT DAN TROMBOSIT TERHADAP LUARAN MATERNAL DAN PERINATAL PADA KASUS PREEKLAMSIA BERAT DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA TAHUN 2014-2017
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018-04-12)Latar belakang Preeklamsia adalah salah satu penyebab kematian ibu dan anak terbesar di dunia. Terjadi peningkatan risiko yang merugikan dari keluaran persalinan pada wanita yang mengalami preeklamsia, baik keluaran maternal ... -
HUBUNGAN KUALITAS TIDUR DENGAN INDEKS MASSA TUBUH PADA MAHASISWA PSIK TINGKAT AKHIR FKIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Sleep quality is the satisfaction of a person to sleep, so that the person does not show feelings tired, easily aroused and anxious, lethargic and apathetic, blackish around the eyes, swollen eyelids, red conjunctiva, sore ... -
HUBUNGAN KUALITAS TIDUR DENGAN INDEKS MASSA TUBUH PADA MAHASISWA PSIK TINGKAT AKHIR FKIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Sleep quality is the satisfaction of a person to sleep, so that the person does not show feelings tired, easily aroused and anxious, lethargic and apathetic, blackish around the eyes, swollen eyelids, red conjunctiva, sore ... -
HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN SPIRITUAL PERAWAT DENGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN SPIRITUAL PASIEN DI RUANG RAWAT INAP RS PKU MUHAMMADIYAH GAMPING
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Perawat yang memiliki kecerdasan spitual yang baik mampu menempatkan pemberian layanan keperawatan pada konteks yang lebih agung yaitu atas dasar ibadah dan pertolongan terhadap manusia yang membutuhkan. spiritualitas dapat ... -
HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN SPIRITUAL PERAWAT DENGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN SPIRITUAL PASIEN DI RUANG RAWAT INAP RS PKU MUHAMMADIYAH GAMPING
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Perawat yang memiliki kecerdasan spitual yang baik mampu menempatkan pemberian layanan keperawatan pada konteks yang lebih agung yaitu atas dasar ibadah dan pertolongan terhadap manusia yang membutuhkan. spiritualitas dapat ... -
PENGARUH PEMBELAJARAN INTERPROFESSIONAL EDUCATION (IPE) TERHADAP SIKAP DAN CARA BERFIKIR KREATIF UNTUK BEKERJASAMA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Tanggung jawab untuk melayani pasien agar mampu meningkatkan mutu pelayanan kesehatan haruslah dengan sikap bekerjasama. Permasalahan pasien yang beragam memerlukan keterlibatan lebih dari satu macam tenaga kesehatan. Akhirnya ... -
HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DENGAN HASIL UJIAN MCQ DAN OSCE MAHASISWA PSKG FKIK UMY BLOK TAHUN PERTAMA
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018-07-25)Latar Belakang: Motivasi adalah perubahan energi dalam diri seseorang terhadap adanya tujuan dan salah satu faktor eksternal yang memengaruhi prestasi belajar mahasiswa. Instrumen untuk evaluasi belajar mahasiswa kedokteran ... -
HUBUNGAN KOMPETENSI PERAWAT TENTANG TRANSCULTURAL NURSING DENGAN PENGALAMAN PELAKSANAAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK DI PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)Perawat merupakan tenaga kesehatan yang memiliki fungsi sangat penting dalam melakukan asuhan keperawatan. Komunikasi terapeutik merupakan komunikasi antara perawat dengan pasien secara sadar yang memiliki tujuan untuk ... -
ANALISIS TINGKAT PENERIMAAN KONSUMEN TERHADAP SEDIAAN GEL MINYAK ATSIRI DAUN KEMANGI (OCIMUM BASILICUM L...) SEBAGAI ANTISEPTIK TANGAN
(FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2018)ANALISIS TINGKAT PENERIMAAN KONSUMEN TERHADAP SEDIAAN GEL MINYAK ATSIRI DAUN KEMANGI (Ocimum basilicum L.) SEBAGAI ANTISEPTIK TANGAN Gel antiseptik tangan menjadi suatu hal yang penting sebagai salah satu agen pembersih ...